Seiring perkembangan teknologi, persaingan antar operator seluler sudah semakin ketat. Salah satunya kini pengguna Smartfren akan dimanjakan dengan berbagai promo Smartfren. Mulai dari berbagai keuntungan yang bisa anda dapatkan ketika mau beralih menggunakan perdana Smartfren 10N+. Salah satu keuntungan yang bisa anda rasakan adalah dengan mendapatkan kuota mingguan sebesar 13GB. Tentunya ini menjadi salah satu hal yang sangat menarik perhatian masyarakat.
Selain itu ketika anda menggunakan kartu perdana Smartfren maka anda akan mendapatkan harga yang lebih terjangkau. Tentunya ini bukti kalau Smartfren sudah berusaha untuk memberikan pelayanan yang terbaik untuk semua pelanggan setianya. Sehingga saat ini terbukti permintaan pasar sudah semakin besar.
Pada kesempatan kali ini akan dijelaskan mengenai beberapa keuntungan ketika anda menggunakan kartu perdana Smarfren. Penasaran? Berikut ini penjelasannya :
Mendapatkan bonus aktivasi kartu
Kita ketahui bersama kalau kartu perdana Smartfren ini memiliki banyak sekali keuntungan yang bisa anda dapatkan. Mulai mendapatkan aktivasi kartu perdana dengan 0,5GB perbulan dan ini akan berlangsung selama 6 bulan. Sehingga kalau ditotal anda akan mendapatkan gratis kuota sebesar 3GB.Masa aktif kartu perdana
Kartu perdana Smartfren saat ini menerapkan masa aktif sampai 365 hari atau setara dengan satu tahun. Kemudian anda juga akan mendapatkan keuntungan lain yaitu mendapatkan kuota utama. Tentunya dengan memanfaatkan kuota utama tersebut anda bisa menggunakan berbagai aplikasi mulai video streaming, chatting, dan media sosial. Bagi anda yang penasaran untuk informasi lebih lanjut maka anda bisa kunjungi situs www.smartfren.com. Didalamnya sudah terdapat banyak informasi yang anda butuhkan seputar tentang Smartfren terbaru.Harga voucher lebih terjangkau
Tentunya tidak hanya itu saja, pihak Smartfren juga memberikan kartu perdana dengan voucher data yang lebih murah. Mulai dari harga Rp 7.500 sampai dengan Rp 10.000 rupiah. Dengan harga Rp 7.500 anda bisa mendapatkan kuota 1GB kalau harga Rp 10.000 anda akan mendapatkan kuota 1,5GB. Selain itu masih banyak sekali promo Smartfren yang dijamin bikin anda tertarik untuk menggunakannya.Demikianlah penjelasan singkat mengenai beberapa keuntungan yang bisa anda dapatkan ketika menggunakan kartu perdana Smartfren. Semoga dengan adanya pembahasan ini bisa menambah wawasan anda tentang Smartfren.
Keuntungan Menggunakan Kartu Perdana Banyak Promo
4/
5
Oleh
Ragil Triatmojo
Jangan lupa kasih komentar sebelum pergi~